Mobile
World Congress (MWC) 2012 yang berlangsung di Barcelona, Spanyol,
rupanya tidak hanya menghadirkan berbagai produk dengan inovasi
terbarunya. Hal tersebut dibuktikan oleh vendor Huawei. Di tengah
peluncuran smartphone terbarunya Huawei Ascend D Quad, vendor tersebut
mengejutkan para pengunjung MWC dengan membuat sebuah patung Pegasus
yang tersusun dari banyak ponsel Huawei
Patung
pegasus berbahan ponsel Huawei tersebut memiliki rentang sayap
sepanjang 4.8 meter dan sengaja dirakit di sebuah toko mesin di kota
Londong, Inggris. Pengerjaan patung pegasus tersebut menghabiskan waktu
sekitar 720 jam, dan menggunakan 3.500 ponsel Huawei. Selain itu, untuk
membuat patung tersebut, diperlukan rangka besi sebanyak 600 meter yang
telah disatukan. Tampilan pegasus tersebut didesain oleh seniman yang
telah memenangkan penghargaan Oscar-Winning Framestore.
Patung
pegasus yang terbuat dari ponsel ribuan ponsel Huawei ini memiliki
tinggi sekitar 19 kaki. Perusahaan asal China tersebut nampaknya sangat
serius untuk menjadi salah satu vendor smartphone terbesar di pasar
global. Pada ajang CES 2012 awal tahun ini saja, mereka mengejutkan para
pecintan gadget dengan mengeluarkan smartphone tertipis di dunia,
Huawei Ascend P1 S.
0 komentar:
Posting Komentar
Anda boleh Kopi Paste. asal sertakan link back ke blog ini Makasih
ANDA WAJIB KOMENTAR :D !!
jika anda Tidak Punya Akun Apapun,, Anda Bisa Menggunakan ANONYMOUS