Misgi Candra Dasa - Semakin banyak pengguna Instagram. Menurut laporan terakhir, semenjak
aplikasi editing and sharing foto tersebut di beli Facebook, kini telah
memiliki sekitar 50 juta pengguna. Itu merupakan sebuah peningkatan
yang tajam, mengingat menurut data terakhir pada April 2012, pengguna
Instagram baru saja terdapat sekitar 40 Juta.
Dengan begitu, bisa disimpulkan bahwa masih banyak para newbie yang
menggunakan aplikasi tersebut. Mungkin artikel ini akan membantu Anda
yang merupakan pengguna anyar Instagram, mengikuti etika dalam
berinstagram. Dengan tujuan, agar tidak mengganggu pengguna Instagram
lainnya serta agar Anda dapat membuat Anda menjadi IG-er yang pantas
untuk di ikuti (follow).
1. Usahakan Untuk Tidak Membanjiri Foto Feed
Kualitas jauh lebih diunggulkan dibandingkan dengan kuantitas. Di Instagram ini, jangan sekali-kali membanjiri foto feed dengan memposting foto. Pilihlah satu foto saja, yang stand out serta gunakan filter yang tepat dan juga pemberian caption yang menarik. Dont be spammer !
Kualitas jauh lebih diunggulkan dibandingkan dengan kuantitas. Di Instagram ini, jangan sekali-kali membanjiri foto feed dengan memposting foto. Pilihlah satu foto saja, yang stand out serta gunakan filter yang tepat dan juga pemberian caption yang menarik. Dont be spammer !
2. Tidak perlu “narsis” terlalu sering.
Layaknya di Facebook, banyak sekali yang mengunggah foto sendiri. Memang hal tersebut bisa di maklumi, tapi di Instagram, usahakan jangan terlalu sering. Lebih baik gunakan Facebook jika Anda ingin mengunggah self-snap photo.
Layaknya di Facebook, banyak sekali yang mengunggah foto sendiri. Memang hal tersebut bisa di maklumi, tapi di Instagram, usahakan jangan terlalu sering. Lebih baik gunakan Facebook jika Anda ingin mengunggah self-snap photo.
3. Membuat Percakapan
Meskipun ini merupakan sebuah aplikasi foto, akan tetapi tak ada salahnya membuat percakapan. Ketika Ada yang mengomentari foto Anda, berikan balasan yang positif. Dengan begitu, follower Anda akan merasa diapresiasi dengan balasan komentar dari Anda.
Meskipun ini merupakan sebuah aplikasi foto, akan tetapi tak ada salahnya membuat percakapan. Ketika Ada yang mengomentari foto Anda, berikan balasan yang positif. Dengan begitu, follower Anda akan merasa diapresiasi dengan balasan komentar dari Anda.
4. Hindari berkreasi dengan DSLR, gunakan ponsel Anda
Keberadaan dari aplikasi Instagram ini sebenarnya lebih mengarah pada komposisi, candid moment serta balutan dari filter yang menawan untuk foto yang merupakan hasil bidikan dari ponsel.
Keberadaan dari aplikasi Instagram ini sebenarnya lebih mengarah pada komposisi, candid moment serta balutan dari filter yang menawan untuk foto yang merupakan hasil bidikan dari ponsel.
Dengan begitu, mengunggah foto Instagram hasil bidikan dari kamera
serius seperti DSLR sangatlah diharamkan, dengan kata lain, berkreasilah
dengan ponselmu.
(dari berbagai sumber)
0 komentar:
Posting Komentar
Anda boleh Kopi Paste. asal sertakan link back ke blog ini Makasih
ANDA WAJIB KOMENTAR :D !!
jika anda Tidak Punya Akun Apapun,, Anda Bisa Menggunakan ANONYMOUS